Deskripsi
Tempat Tidur Minimalis Panggung Kayu Jati
Tempat Tidur adalah salah satu tempat yang tak kalah penting untuk melengkapi rumah, dengan pemilihan interior kamar yang tepat membuat tampilan kamar tidur jati cantik dan nyaman digunakan untuk beristirahat setelah lelah beraktifitas sehari-hari, Sehinga pemilihan tempat tidur minimalis yang tepat akan membuat kamar tidur semakin minimalis. Oleh sebab itu kami memberikan penawaran produk tempat tidur minimalis panggung kayu jati yang dibuat dengan simple dan elegan.
Tempat tidur jati memiliki model sederhana yang unik namun terlihat berkelas sehinga memiliki kesan mewah.
Kualitas Tempat Tidur Minimalis Panggung
Tempat tidur minimalis memiliki Kualitas bahan baku kayu jati dari perhutani grade a yang telah melalui proses dan pemilihan sehinga menjadi produk degan kualitas terbaik, Selain itu telah dilakukan pengobatan kayu sehinga tak ada hama yang akan merusak produk, karena hasil produk kami memiliki kualitas terbaik untuk anda pakai.
Tempat Tidur Minimalis ini dikerjakan oleh pengrajin yang profesional dalam bidang ini bertahun-tahun sehinga menghasilkan sebuah produk yang kece, profesional dalam pembuatan Dipan Tidur dengan bermacam desain yang menarik yang bisa anda pilih. Oleh karena itu jangan kawatir tentang kualitas kontruksi yang bisa anda pakai dirumah dengan jangka waktu yang lama.
Bahan Finishing yang digunakan adalah cat melamin dengan warna coklat tua natural pada bagian kaki yang semakin kece.
Harga Tempat Tidur Minimalis
Kami menawaran harga tempat tidur minimalis cukup terjangkau namun bukan murahan, karena kami mengunggulkan kualitas pada produk.
Harga yang kami berikan sebanding dengan harga yang sama dengan produsen mebel lainya namun kualitas yang kami berikan berbeda, karena kualitas terbaik yang akan anda peroleh.
Jangan ragu untuk memesan mebel tempat tidur minimalis kepada kami yuk hubungi kontak kami untuk mengetahui lebih jelas informasi tentang produk yang kami tawarkan, kami akan memberikan pelayanan yang membuat anda nyaman.
Ulasan
Belum ada ulasan.